Sekretaris Camat Kecamatan Aek Songsongan Hadiri Rapat Koordinasi Kesiapan Pemilu Tahun 2024 Di Kabupaten Asahan.
Aek Songsongan - Rabu, 27/12/2023
Rapat koordinasi kesiapan Pemilihan Umum Tahun 2024 yang dilaksanakan di Aula Hotel Antariksa Kisaran dihadiri oleh Sekretaris Camat Kecamatan Aek Songsongan, Ade Helmi, SH.
Posting Komentar